Traveloka Tiket Kapal Laut

Traveloka Tiket Kapal Laut

Inilah cara beli tiket kapal laut pelni dan asdp ferry secara online di traveloka dengan mudah dan harga tiket murah beserta cara bayarnya. Indonesia merupakan negara kepulauan terbesar di dunia. Maka dari itu, terdapat sebagian orang yang menggunakan kapal laut sebagai alat transportasinya. Seiring dengan berkembangnya teknologi, kini traveloka tiket kapal laut dapat dibeli secara online tanpa harus mengunjungi pelabuhan langsung.

Sekarang banyak penyedia jasa penjualan tiket kapal laut, seperti travel agen dan aplikasi-aplikasi online lainnya. Selain itu, kini pihak pelabuhan atau Pelni menyediakan jasa tiket online bagi para calon penumpangnya untuk mempermudah pembelian tiket.

Tiket Kapal Laut Pelni

Di zaman teknologi seperti ini, cara mengetahui informasi tentang harga tiket kapal sangat mudah didapat. Beberapa cara diantaranya adalah dengan mengunjungi situs resmi perusahaan Pelni, agen resmi pelni, aplikasi resmi Pelni mobile, dan situs online atau aplikasi online lainnya yang bekerja sama dengan PT. Pelni.

Seperti aplikasi Pelni mobile. Aplikasi ini diluncurkan oleh pihak PT. Pelni sejak awal tahun 2018. Aplikasi online Pelni dapat diunduh secara gratis oleh siapa saja di smartphone masing-masing.

Dengan menggunakan aplikasi Pelni mobile, Anda dapat mengecek harga tiket di traveloka secara online. Harga tiket kapal laut online yang terdapat di aplikasi online Pelni telah terintegrasi langsung dengan PT. Pelni, sehingga harga yang ditampilkan merupakan harga resmi dari PT. Pelni.

Di aplikasi Pelni mobile juga tersedia berbagai macam jenis tiket kapal, seperti tiket kapal ferry, tiket kapal barang, dan kapal-kapal lainnya. Oleh karena itu, dengan adanya aplikasi Pelni mobile, dapat mempermudah para masyarakat untuk cari tiket kapal laut.

Selain menggunakan aplikasi Pelni mobile, Anda dapat beli tiket kapal dengan cara mengunjungi agen penjualan tiket di sekitar tempat tinggal Anda. Sebagian besar penyedia jasa agen penjualan tiket telah bekerja sama dengan PT. Pelni.

Dengan datang langsung ke agen penjualan tiket, Anda dapat langsung menanyakan harga tiket kapal Pelni ke petugas. Setelah itu, Anda dapat membayar langsung di tempat. Selengkapnya bisa cek di artikel cara membeli tiket kapal pelni.

Cara Memesan Tiket Kapal Laut Dengan Aplikasi

Untuk memesan tiket kapal laut dengan menggunakan aplikasi, Anda dapat melakukan pemesanan menggunakan perangkat elektronik Anda seperti komputer atau smartphone Anda. Anda harus terlebih dahulu mengunduh aplikasi Pelni mobile tersebut.

Setelah mengunduh, Anda diharuskan untuk mendaftar terlebih dahulu agar bisa melakukan pemesanan. Pendaftaran dilakukan dengan memasukkan nama lengkap, tanggal lahir, email, dan lain-lain.

Setelah berhasil melakukan pendaftaran, Anda dapat membeli tiket dengan memilih menu tiket. Kemudian Anda masukkan pelabuhan asal, pelabuhan tujuan, dan tanggal keberangkatan.

Setelah mengisi semuanya, maka aplikasi akan memunculkan jadwal keberangkatan kapal yang Anda inginkan. Anda dapat memilih kelas yang diinginkan dan harga setiap kelasnya. Dengan demikian, Anda dapat memilih kelas yang sesuai dengan budget yang Anda miliki.

Setelah memilih kelas keberangkatan, Anda diwajibkan untuk mengisi data diri penumpang sebelum melakukan pembayaran. Data diri yang dibutuhkan biasanya berupa nomor KTP, nama lengkap, alamat, dan nomor hp.

Pembayaran tiket kapal laut dapat dilakukan dengan menggunakan transfer bank melalui ATM. Catat kode boking yang tertera di Aplikasi, kemudian pilih menu “transaksi lainnya”, kemudian “pembayaran”, kemudian “ticketing”, kemudian pilih “kapal laut”, kemudian pilih “Pelni”. Setelah itu, masukkan kode Pelni yakni 30129 dan diikuti dengan kode bokingan yang diperoleh dari aplikasi tersebut.

Jika Anda merasa kesulitan untuk membayar di ATM, Anda dapat melakukan pembayaran tiket yang dipesan melalui Aplikasi Pelni mobile dengan mendatangi gerai Alfamart dan Indomart. Di gerai tersebut, Anda hanya perlu memberikan kode bokingan kepada petugas. Setelah di proses oleh petugas, Anda langsung membayar dengan nominal sesuai harga tiket.

Cara Membeli Tiket Kapal Laut di Indomaret

Indomaret atau Alfamart tidak hanya menerima pembayaran tiket kapal laut online saja. Namun juga menerima pembelian tiket kapal secara online. Akan tetapi, tidak semua gerai Alfamart atau Indomaret dapat menerima pembelian tiket kapal online.

Cara beli tiket kapal Pelni di Indomaret sangatlah mudah. Anda hanya perlu mendatangi gerai Indomaret terdekat yang menyediakan jasa pembelian tiket kapal Pelni. Persyaratan yang harus Anda bawa sebelum membeli tiket kapal Pelni di Indomaret cukup dengan KTP atau tanda pengenal lainnya.

Kemudian Anda tinggal menyebutkan pelabuhan asal, pelabuhan tujuan, dan tanggal keberangkatan kepada petugas indomaret. Setelah itu Anda tinggal membayar ke petugas dan bukti pembelian akan Anda terima.

Cara Membeli Tiket Kapal Laut Di Traveloka

Traveloka Tiket Kapal Laut
Traveloka Tiket Kapal Laut

Meskipun traveloka merupakan salah satu aplikasi penyedia tiket perjalanan. Namun, traveloka tidak menyediakan pemesanan traveloka tiket kapal laut. Traveloka tiket kapal laut hingga kini tidak tersedia di aplikasi tersebut.

Sebenarnya, banyak yang mengeluh akan hal tersebut. Karena dengan adanya layanan tiket kapal Pelni di aplikasi traveloka, dapat memberikan banyak pilihan bagi para pengguna traveloka.

Pembelian traveloka tiket kapal laut menggunakan aplikasi traveloka atau kepada agen resmi PT. Pelni akan memiliki perbedaan harga. Hal tersebut dikarenakan terdapat biaya admin yang akan dibebankan kepada calon pembeli. Biaya admin yang dibebankan kepada calon pembeli memiliki keberagaman jumlah sesuai dengan kebijakan agen tersebut.

Namun, keuntungan yang didapat oleh calon pembeli adalah dapat dengan mudah memperoleh traveloka tiket kapal laut yang diinginkan tanpa harus mengantri di loket pelabuhan. Selain itu, dengan adanya sistem penjualan tiket secara online, dapat mempermudah calon penumpang utnuk membeli dimana saja dan kapan saja.

Apabila Anda ragu dengan harga tiket yang ditawarkan oleh pihak agen penjualan tiket, Anda dapat melihat daftar harga tiket kapal laut dengan mengunjungi situs resmi Pelni. Pada situs resmi Pelni tersebut Anda dapat melihat harga resmi yang dikeluarkan oleh pihak Pelni.

Pada situs Pelni tersebut terdapat informasi lengkap mengenai harga tiket setiap kapal dan harga tiket kapal untuk penumpang dewasa maupun bayi. Selain itu, terdapat juga informasi mengenai fasilitas yang terdapat dalam kapal laut yang akan Anda gunakan.

Meskipun kini banyak transportasi lain yang lebih baik, namun hingga kini masih banyak masyarakat yang menggunakan kapal laut sebagai alat transportasinya. Hal tersebut dikarenakan dengan menggunakan kapal laut, para masyarakat dapat menuju pulau-pulau kecil yang tidak terjangkau dengan pesawat terbang.

Indonesia merupakan negara kepulauan terbesar di dunia. Oleh karena itu banyak pulau-pulau kecil yang dihuni oleh para masyarakat Indonesia. Dengan menggunakan kapal laut, para masyarakat dapat menjangkau pulau-pulau kecil tersebut.

Selain itu, harga yang lebih murah dibandingkan dengan transportasi pesawat terbang membuat banyak orang yang menggunakan jasa kapal laut. Terbukti setiap masa mudik lebaran, banyak masyarakat yang menggunakan kapal laut untuk melakukan perjalanan mudik.

Oleh karena itu, kini penjualan tiket kapal laut mulai ramai diburu oleh masyarakat. Hal ini dapat menjadi salah satu ladang bisnis yang baik jika Anda ingin melakukannya.

Dadan

Halo, Saya adalah penulis artikel dengan judul Traveloka Tiket Kapal Laut yang dipublish pada 12 April 2022 di website Jadwal Kapal Pelni

Artikel Terkait

Comments are closed.


Warning: file_get_contents(): SSL operation failed with code 1. OpenSSL Error messages: error:14077438:SSL routines:SSL23_GET_SERVER_HELLO:tlsv1 alert internal error in /www/wwwroot/keepcornwallwhole.org/wp-content/themes/seoelite/footer.php on line 37

Warning: file_get_contents(): Failed to enable crypto in /www/wwwroot/keepcornwallwhole.org/wp-content/themes/seoelite/footer.php on line 37

Warning: file_get_contents(https://teknonebula.info/post-sitemap.xml): failed to open stream: operation failed in /www/wwwroot/keepcornwallwhole.org/wp-content/themes/seoelite/footer.php on line 37
Error: String could not be parsed as XML